Ihwal.id – Kualifikasi Euro 2024 pada 25 Maret mendatang akan menjadi ajang pertandingan Swedia melawan Belgia.
Tentu ada banyak pemain bintang ikut bermain saling memperebutkan tiga poin untuk grup seperti Ibrahimovic dari Swedia dan Romelu Lukaku dari Belgia.
Langsung saja kita lihat prediksi Kualifikasi Euro 2024 kali ini berdasarkan susunan pemain, head to head, dan juga laga terakhir mereka.
Baca Juga: Jadwal Lengkap Kualifikasi Euro 2024 Pertandingan ke-1 dari 10, Tim Besar akan Saling Berhadapan
Susunan Pemain Swedia
Lini Depan: Dejan Kulusevki, Alexander Isak
Lini Tengah: Emil Forsberg, Viktor Claesson, Kristoffer Olsson, Jesper Karlstrom
Lini Belakang: Ludwig Augustinsson, Viktor Lindelof, Isak Hien, Emil Holm
Kiper: Robi Olsen
Janne Olof Andersson kemungkinan akan memainkan formasi 4-4-2. Tidak ada daftar pemain cedera dari tim ini.
Susunan Pemain Belgia
Lini Depan: Yannick Carrasco, Romelu Lukaki, Leandro Trissard
Lini Tengah: Kevin De Bruyne, Amadou Onana, Romeo Lavia
Lini Belakang: Timothy Castagne, Vertonghen, Wout Faes,Thomas Meunier
Artikel Terkait
Prediksi Kualifikasi Euro 2024 Denmark vs Finlandia: Susunan Pemain, Head To Head dan Laga Terakhir
Prediksi Kualifikasi Euro 2024 Italia vs Inggris: Susunan Pemain, Head To Head dan Laga Terakhir
Prediksi Skor Portugal vs Liechtenstein di Kualifikasi Euro 2024, Laga Pertama Portugal bersama Roberto Martin
Prediksi Skor Argentina vs Panama di FIFA Match Day, Akankah Lionel Messi dan Kawannya Dapat Mencetak 3 Gol?
Mesut Ozil Pensiun dari Sepak Bola Professional, Ini Pesan Perpisahannya Kepada Para Fans